Kesempatan menjadi Energi Terbarukan Pertamina yang Clean, Competitive, Confident, Customer Focused, Capable dan Commercial melalui Program BPS & BPA tahun 2012. Adapun jadwal event Pertamina Job Fair 2012 di beberapa universitas di Indonesia sebagai berikut,
BIMBINGAN PROFESI SARJANA (BPS)
Persyaratan BPS (Bimbingan Profesi Sarjana) :- IPM Min 3,00.
- Berijazah S1 dari perguruan tinggi berakreditasi (min B).
- Usia Max. 27 tahun pada tahun 2012.
- Sehat Jasmani & Rohani.
- Min. English Score dari Lembaga Terpercaya TOEFL : PBT (450) / IBT (45) / IELTS 5.5 / TOEIC 550.
- Aktif bergorganisasi dan bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina (Persero).
- Fotocopy KTP (terbaru).
- CV(Terbaru).
- Foto 4x6 berwarna (2 lembar).
- Fotocopy Ijazah S1 dan Transkrip nilai yang telah dilegalisir.
- Fotocopy Sertifikat Bahasa Inggris (TOEFL/IELTS/TOEIC).
- Melampirkan Surat Keterangan Bebas NAPZA (Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif).
- Melampirkan SKCK (Surat Keterangan Cakap Kelakuan).
BIMBINGAN PRAKTIS AHLI (BPA)
Persyaratan BPA (Bimbingan Praktis Ahli) :
- IPK min. 2,75.
- Berijazah D3 dari perguruan tinggi berakreditasi (min. B).
- Usia Max. 25 tahun pada tahun 2012.
- Sehat Jasmani & Rohani.
- Min. English Score dari Lembaga Terpercaya TOEFL : PBT (400) / IBT (30) / IELTS 4.5 / TOEIC 500.
- Aktif bergorganisasi dan bersedia ditempatkan diseluruh wilayah operasi PT Pertamina (Persero).
- Fotocopy KTP (terbaru).
- CV(Terbaru).
- Foto 4x6 berwarna (2 lembar).
- Fotocopy Ijazah D3 dan Transkrip nilai yang telah dilegalisir.
- Fotocopy Sertifikat Bahasa Inggris (TOEFL/IELTS/TOEIC).
- Melampirkan Surat Keterangan Bebas NAPZA (Narkotika, Psikotropika, dan Zat Adiktif).
- Melampirkan SKCK (Surat Keterangan Cakap Kelakuan).
LOKASI | Tanggal |
Universitas Indonesia - Depok | 20-22 September 2012 |
Institut Teknologi Bandung - Bandung | 12-14 Oktober 2012 |
Universitas Gajah Mada - Yogyakarta | 20-21 Oktober 2012 |
Universitas Airlangga - Surabaya | 8-9 November 2012 |
Registrasi
(Seluruh proses rekrutment PT.Pertamina dilakukan tanpa dipungut biaya, hati-hati atas penipuan yang mengatasnamakan PT.Pertamina)
No comments:
Post a Comment